Ujian Bahasa Jerman /
"Test Deutsch als Fremdsprache" (TestDaF)


Selain "Feststellungsprüfung" Studienkolleg Indonesia melaksanakan ujian lain yang juga bisa memungkinkan jalan menuju studi di Jerman. Ujian TestDaF ditujukan untuk mereka yang ingin studi di Jerman dan tidak memerlukan lagi ijazah "Feststellungsprüfung" tetapi ijazah keterampilan berbahasa Jerman yang memadai.
Ujian TestDaF dilaksanakan enam kali setahun diseluruh dunia. Studienkolleg Indonesia termasuk Pusat Tes Bahasa yang punya lisensi resmi untuk pengadaan dan pelaksanaan ujian ini.
Selain TestDaF Studienkolleg Indnesia juga dapat menawarkan tes penempatan online / "online-Einstufungstest" (onDaF) dan tes untuk kemampuan studi humaniora, teknik, ilmu pengetahuan alam / kedokteran, ekonomi dll. di Jerman - "Test für Ausländische Studierende" / Test for Academic Studies (TestAS).

Jadwal dan syarat pendaftaran untuk semua tes boleh lihat disini.

testdaf

 

ondaf
testas